Breaking News
recent

Program perhitungan sederhana Part II | Pemrograman C

Kali ini saya akan membuat sebuah program C untuk perhitungan total makana di warung. Sengaja saya buat ini untuk menjadi bahan belajar tambahan untuk teman-teman semester I yang akan menjalani ujian pada tanggal 17 Februari nanti.

ok baiklah, tidak usah berpanjang lebar kita langsung saja pada intinya. Pertama-tama buka aplikasi Borland ( sudah pasti ) atau ada aplikasi lainnya yang bisa teman-teman gunakan untuk pembuatan program C.

Sebelum memulai jangan lupa untuk memasukan :

#include<stdio.h>#include<conio.h>



Selanjutnya masukan kode berikut :

main()
{
int pisang,bakwan,nescafe,total,dibayar,kembalian;
printf("Program perhitungan harga makanan\n");
getch();
printf("\nPisang Goreng : ");
scanf("%d", &pisang);
printf("\nBakwan : ");
scanf("%d", &bakwan);
printf("\nNescafe : ");
scanf("%d", &nescafe);
total=pisang*1000+bakwan*1000+nescafe*2000;
printf("\nTotal yang harus dibayar : Rp. %.d", total);
printf("\nDibayar : Rp. ");
scanf("%d", &dibayar);
kembalian=dibayar-total;
printf("Sisa kembalian : Rp. %.d", kembalian);
printf("\nTerima Kasih");
getch();
}

Tulisan biru int menunjukan bahwa coding ini dibuat berdasarkan integer.
sedangkan angkan 1000 dan 2000 yang berwarna hijau menunjukan harga item per 1 buah.

setelah di compile maka hasilnya akan menjadi seperti dibawah ini :

Hasil (Image by : Bakit.web.id)



Selamat Mencoba, semoga bermanfaat. Jangan lupa komentar, saran dan kritiknya.
Unknown

Unknown

Saya seorang blogger yang suka dengan hal-hal baru dan menantang

No comments:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan pesan, kritik, saran atau informasi link rusak pada kolom komentar

Powered by Blogger.